Senin, 24 Januari 2011

you're everything


You’re so special ,
Until the end of time ..
“Kasih ibu kepada beta, tak terhingga sepanjang masa hanya memberi tak harap kembali bagai sang surya menyinari dunia..”
Lagi kangen bangetaaan sama bunda …
Yang hobinya ngomel-ngomel, yang nasihatnya kadang ku hiraukan, kubantah.
Seseorang yang kasih sayangnya gak pernah berkurang,
Yang air matanya gak pernah habis, dan sering air matanya terjatuh karenaku.
Seseorang yang banyak menyimpan harapan, tapi beribu-ribu kali ku kecewakan.
Yang selalu melindungi dan memikirkan, tak jarang aku buatnya dia sangat khawatir.
Seseorang yang pintu maafnya selalu terbuka lebar, yang doanya menjadi kunci keberhasilanku.
Yang surga ada di telapak kakinya, dan ridhonya ridho allah juga .
Seseorang yang cintanya sebesar alam semesta, yang akan selalu kucintai sampai akhir hayat ..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar